Posted by : Unknown 04 Agustus 2011


Apakah judul artikel saya membuat anda heran ? Dan bertanya-tanya apa maksudnya ? Dari triliunan umat manusia didunia ini dan mungkin hanya 10% yang sadar bahwa banyak kelakuan manusia yang berkelakuan seperti hewan yang tidak memiliki akal sehat.

Kelakuan manusia yang bagaimana yang seperti hewan ?, banyak sekali kelakuan manusia yang mirip dengan manusia, contohnya perkelahian atau tawuran antar kelompok seperti ayam yang disabungkan, sex bebas seperti kelakuan hewan yang tidak memiliki akal sehat, dan masih banyak lagi.

Tapi memang benar bahwa tidak semua kelakuan hewan itu hina/jelek dan tidak patut ditiru, ada perbuatan/kelakuan hewan yang dapat kita tiru, seperti gotong-royong, saling mengkasihani, rasa peduli terhadap sesama dan lain-lain. Nah sekarang bisa kah kalian membedakan mana yang harus kita tiru dan mana yang harus kita jauhi/hindari ???

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

IDR Exchange Rate

Popular Post

Diberdayakan oleh Blogger.

Menu